Topik UMKM Situbondo

Doa bersama dan aksi donasi pelaku UMKM Kuliner Burnik City Situbondo sebagai bentuk kepedulian terhadap korban bencana alam di Sumatera, Kamis (1/1/2026), (Fia Rahma/Liputansatu.id).

Sosial Budaya

Awal Tahun 2026, UMKM Kuliner Burnik City Situbondo Gelar Doa Bersama dan Donasi Bencana Sumatera

Sosial Budaya | Daerah | Kamis, 1 Januari 2026 - 17:40 WIB

Kamis, 1 Januari 2026 - 17:40 WIB

Situbondo – Mengawali tahun 2026, pelaku UMKM Kuliner Burnik City yang berlokasi di Kelurahan Dawuhan, Kecamatan Situbondo, menggelar doa bersama sekaligus penggalangan donasi untuk…

Bupati Yusuf Rio Wahyu Prayogo Launching program Vorsa UMKM yang digelar di Ruang IR Kantor Pemkab Situbondo, (Fia Rahma/Liputansatu.id ).

Daerah

Pemkab Situbondo Luncurkan Vorsa UMKM, Pinjaman Tanpa Bunga untuk Usaha Mikro

Daerah | Pemerintah | Kamis, 23 Oktober 2025 - 14:22 WIB

Kamis, 23 Oktober 2025 - 14:22 WIB

Situbondo – Pemerintah Kabupaten Situbondo resmi meluncurkan program Voucher Usaha dan Pelatihan Kerja serta Pinjaman Modal Bunga 0% untuk UMKM, atau disingkat Vorsa UMKM,…

Ekspor perdana kopi Argopuro oleh kelompok usaha mikro menengah asal Situbondo, (Fia Rahma/Liputansatu.id).

Daerah

Ekspor Perdana Kopi Argopuro, UMKM Situbondo Bukukan Transaksi Rp 3 Miliar

Daerah | Pemerintah | Senin, 6 Oktober 2025 - 20:14 WIB

Senin, 6 Oktober 2025 - 20:14 WIB

Situbondo – Aroma harum kopi dari lereng Argopuro kini resmi menembus pasar internasional. Sebanyak 15 ton kopi specialty Argopuro Walida diberangkatkan ke Jeddah, Arab…

Peluncuran program klik UMKM di Kecamatan Kota Situbondo diresmikan langsung oleh Bupati, (Fia Rahma/Liputansatu.id).

Daerah

“Klinik UMKM 116” Resmi Diluncurkan, Satu ASN Bina Satu UMKM di Situbondo

Daerah | Pemerintah | Kamis, 2 Oktober 2025 - 20:25 WIB

Kamis, 2 Oktober 2025 - 20:25 WIB

Situbondo – Pemerintah Kabupaten Situbondo kembali menghadirkan inovasi untuk memperkuat daya saing pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Kali ini, Kecamatan Kota Situbondo…