Berita Pemerintah

Papan informasi yang menunjukkan status lahan eks-bengkok sebagai aset Pemerintah Kabupaten Tuban di Kelurahan Mondokan, lokasi yang direncanakan untuk pembangunan Sekolah Rakyat, (Assayid Annazili/Liputansatu.id)

Daerah

Pembangunan Sekolah Rakyat di Mondokan, Petani Penggarap Terancam Kehilangan Mata pencaharian

Daerah | Pemerintah | Sosial Budaya | Selasa, 18 November 2025 - 18:52 WIB

Selasa, 18 November 2025 - 18:52 WIB

Tuban – Rencana pembangunan Sekolah Rakyat (SR) di atas lahan eks-bengkok Kelurahan Mondokan memunculkan keluhan dari warga penggarap yang selama puluhan tahun menggantungkan hidup…

Kondisi ruang kelas SDN 9 Kilensari yang ambruk pada Sabtu (15/11/2025), (Fia Rahma/Liputansatu.id).

Pendidikan

Tiga Ruang Kelas SDN 9 Kilensari Ambruk, Disdikbud Situbondo Masukkan Rehabilitasi ke Anggaran 2026

Pendidikan | Daerah | Pemerintah | Peristiwa | Selasa, 18 November 2025 - 18:05 WIB

Selasa, 18 November 2025 - 18:05 WIB

Situbondo – Tiga ruang kelas di SD Negeri 9 Kilensari, Kecamatan Panarukan, Situbondo, ambruk akibat kondisi bangunan yang sudah tua dan material atap yang…

Tumpukan material sisa proyek di aliran sungai Desa Sugiharjo, Tuban, (Aji Swasto/Liputansatu.id).

Daerah

PUPR Instruksikan Kontraktor Segera Benahi Sisa Material Proyek Bronjong Sugiharjo

Daerah | Pemerintah | Selasa, 18 November 2025 - 17:19 WIB

Selasa, 18 November 2025 - 17:19 WIB

Tuban – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, Perumahan Rakyat, dan Kawasan Permukiman (PUPR PRKP) Kabupaten Tuban memastikan bahwa setiap pekerjaan infrastruktur yang didanai…

anggota Komisi III DPRD Tuban, Luqmanul Hakim, (Aji Swasto/Liputansatu.id).

Pemerintah

Reses DPRD Tuban, Petani Desak Normalisasi Irigasi, Perbaikan Jalan, dan Akses Pupuk Bersubsidi

Pemerintah | Daerah | Senin, 17 November 2025 - 17:05 WIB

Senin, 17 November 2025 - 17:05 WIB

Tuban – Sejumlah persoalan infrastruktur dan kesejahteraan petani menjadi sorotan dalam agenda jaring aspirasi (reses) anggota Komisi III DPRD Tuban, Luqmanul Hakim, di Desa…

Petugas medis menangani pasien Katarak di RSUD Besuki, (Fia Rahma/Liputansatu.id).

Sosial Budaya

Dukung HKN, RSUD Besuki Tuntaskan Operasi Katarak Gratis bagi Puluhan Pasien

Sosial Budaya | Daerah | Pemerintah | Sabtu, 15 November 2025 - 15:57 WIB

Sabtu, 15 November 2025 - 15:57 WIB

RSUD Besuki Gelar Operasi Katarak Gratis untuk 65 Pasien Situbondo – Memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) 12 November, RSUD Besuki kembali menunjukkan komitmennya dalam…

Anggota Komisi III DPRD Tuban dari Partai NasDem, Lukman Hakim dorong pemerintah awasi distribusi pupuk bersubsidi, (Assayid Annazili/Liputansatu.id).

Pemerintah

Jelang Musim Tanam, DPRD Tuban Minta Pemkab Perketat Pengawasan Pupuk Subsidi

Pemerintah | Daerah | Jumat, 14 November 2025 - 20:49 WIB

Jumat, 14 November 2025 - 20:49 WIB

Tuban – Menjelang musim tanam, isu ketersediaan pupuk subsidi kembali mengemuka dan menjadi perhatian para pemangku kebijakan. Anggota Komisi III DPRD Tuban dari Partai…

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Timur melakukan monitoring pelaksanaan Pencocokan dan Penelitian Terbatas (Coktas) sebagai bagian dari Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) di Kabupaten Tuban, Kamis (13/11/2025), (Assayid Annazili/Liputansatu.id).

Pemerintah

KPU Jatim Monitoring Pemutakhiran Data Pemilih di Tuban, Temukan 11 Kasus NIK Ganda

Pemerintah | Daerah | Jumat, 14 November 2025 - 02:35 WIB

Jumat, 14 November 2025 - 02:35 WIB

Tuban – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Timur melakukan monitoring pelaksanaan Pencocokan dan Penelitian Terbatas (Coktas) sebagai bagian dari Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan…

Anggota DPRD Tuban, Siswanto, melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke lokasi proyek, Kamis (13/11/2025), (Assayid Annazili/Liputansatu.id).

Daerah

Proyek Jembatan Rp9,7 Miliar di Jenu Terancam Molor, DPRD Tuban Soroti Kualitas dan K3

Daerah | Pemerintah | Kamis, 13 November 2025 - 19:36 WIB

Kamis, 13 November 2025 - 19:36 WIB

Tuban – Proyek pembangunan jembatan senilai Rp9,7 miliar di Desa Jenggolo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, dikhawatirkan tidak selesai tepat waktu. Hal itu disampaikan oleh…

Puluhan buruh yang tergabung dalam Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Kabupaten Tuban menggelar aksi di depan Balai Latihan Kerja Industri (BLKI) Tuban, (Assayid Annazili/Liputansatu.id).

Daerah

FSPMI Gelar Aksi Tuntut Pencairan Tunjangan Eks Pekerja PT Swabina Gatra

Daerah | Pemerintah | Kamis, 13 November 2025 - 19:11 WIB

Kamis, 13 November 2025 - 19:11 WIB

Tuban – Puluhan buruh yang tergabung dalam Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Kabupaten Tuban menggelar aksi di depan Balai Latihan Kerja Industri (BLKI)…

Penyerahan IG Batik Gedok oleh Dirjen Industri Kecil Menengah dan Aneka (IKMA) Kemenperin Reni Yanita kepada Bupati Tuban Lindra, (Assayid Annazili/Liputansatu.id).

Sosial Budaya

Batik Gedhog Tuban Resmi Kantongi Sertifikat Indikasi Geografis

Sosial Budaya | Daerah | Nasional | Pemerintah | Kamis, 13 November 2025 - 15:51 WIB

Kamis, 13 November 2025 - 15:51 WIB

Tuban – Momen peringatan Hari Jadi Kabupaten Tuban ke-732 membawa kabar menggembirakan bagi masyarakat Bumi Wali. Batik Tulis Tenun Gedhog Tuban, salah satu warisan…

Pabrik Lotte Chemical Indonesia, (Assayid Annazili/Liputansatu.id).

Nasional

Solusi Bangun Indonesia Dukung Pembangunan Pabrik Lotte Chemical Indonesia

Nasional | Pemerintah | Rabu, 12 November 2025 - 15:21 WIB

Rabu, 12 November 2025 - 15:21 WIB

Cilegon – Keberadaan infrastruktur yang mampu memproduksi bahan baku penting bagi industri hilir seperti peralatan medis, karet sintetis, kabel listrik, ban kendaraan, serta berbagai…

Masih banyak dapur MBG di Kabupaten Tuban yang belum bersertifikat laik higiene, (Gambar: Ilustrasi)

Daerah

Baru 7 Dapur MBG Yang Kantongi Sertifikat Laik Higiene di Kabupaten Tuban

Daerah | Pemerintah | Pendidikan | Selasa, 11 November 2025 - 15:15 WIB

Selasa, 11 November 2025 - 15:15 WIB

Tuban – Memasuki pekan kedua November, sejumlah Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Kabupaten Tuban masih belum mengantongi Sertifikat Laik Higiene Sanitasi (SLHS) sebagaimana…

Sejumlah ASN dari Dinas PUPR PRKP Tuban bersama pekerja proyek melakukan pemeriksaan pembesian di lokasi pembangunan Jembatan Jenggolo, ruas Merakurak–Jenu. Temuan di lapangan menunjukkan masih rendahnya penerapan standar keselamatan kerja atau K3 di area konstruksi berisiko tinggi tersebut, (Aji Swasto/Liputansatu.id).

Daerah

Sorotan Keselamatan Kerja Proyek Jembatan Jenggolo, Dinas PUPR Tuban Diminta Tegakkan Disiplin K3

Daerah | Pemerintah | Senin, 10 November 2025 - 23:13 WIB

Senin, 10 November 2025 - 23:13 WIB

Tuban – Pemandangan tak lazim terlihat dalam proyek pembangunan Jembatan Jenggolo di ruas jalan Merakurak–Jenu, Kabupaten Tuban. Aparatur Sipil Negara (ASN) dari Dinas PUPR…

Bupati Tuban dan Ketua DPRD Tuban menandatangani pengesahan Raperda APBD 2026 dalam sidang paripurna di ruang rapat DPRD Tuban, Senin (10/11/2025), (Assayid Annazili/Liputansatu.id).

Daerah

Dana Transfer Turun Rp536 Miliar, Pemkab Tuban Lakukan Efisiensi APBD 2026

Daerah | Pemerintah | Senin, 10 November 2025 - 19:22 WIB

Senin, 10 November 2025 - 19:22 WIB

Tuban – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban akan menerapkan langkah efisiensi dalam pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun 2026. Kebijakan tersebut diambil menyusul…

Bupati Tuban dan Ketua DPRD Tuban menandatangani pengesahan Raperda APBD 2026 dalam sidang paripurna di ruang rapat DPRD Tuban, Senin (10/11/2025), (Assayid Annazili/Liputansatu.id).

Daerah

DPRD Tuban Pastikan APBD 2026 Tetap Pro Rakyat di Tengah Penurunan Dana Transfer

Daerah | Pemerintah | Senin, 10 November 2025 - 18:41 WIB

Senin, 10 November 2025 - 18:41 WIB

Tuban – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban menekankan pentingnya penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2026 yang realistis dan tetap berpihak…

Wakil Bupati Sumenep KH. Imam Hasyim (tengah) berjabat tangan dengan Direktur Operasi PT Solusi Bangun Indonesia Tbk, Edi Sarwono (kanan), disaksikan Plh. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Sumenep, Anwar Syahroni (kiri), usai penandatanganan kerja sama pemanfaatan sampah menjadi Refuse-Derived Fuel (RDF) di Graha Mandaraka, Sumenep, Kamis (6/11/2025), (Assayid Annazili/Liputansatu.id).

Daerah

Langkah Peduli Lingkungan, PT SBI Terima Sampah RDF dari Sumenep

Daerah | Pemerintah | Jumat, 7 November 2025 - 11:51 WIB

Jumat, 7 November 2025 - 11:51 WIB

Kerja Sama Pemkab Sumenep dan PT SBI Sumenep – PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI), anak usaha dari PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG),…

Pengawas SPBU Panji, Heriyanto saat menunjukkan hasil dipstick dari tandon ke Kasat Reskrim Polres Situbondo, AKP Agung Hartawan untuk memastikan BBM aman, (Fia/Liputansatu.id).

Peristiwa

Polres Situbondo Sidak SPBU, Pastikan BBM Aman dan Tanpa Campuran Air

Peristiwa | Daerah | Pemerintah | Kamis, 6 November 2025 - 09:22 WIB

Kamis, 6 November 2025 - 09:22 WIB

SITUBONDO — Polres Situbondo memastikan bahan bakar minyak (BBM) yang dijual di sejumlah stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) di wilayahnya murni dan tidak…

Para abang becak di terminal wisata Kebonsari saat akan mengangkut penumpang ke Makam Sunan Bonang, (Assayid/Liputansatu.id).

Daerah

Becak dan Shuttle Jadi Transportasi Resmi Peziarah Makam Sunan Bonang

Daerah | Pemerintah | Kamis, 6 November 2025 - 08:21 WIB

Kamis, 6 November 2025 - 08:21 WIB

TUBAN — Pemerintah Kabupaten Tuban mulai menerapkan skema baru bagi peziarah di kawasan wisata religi Makam Sunan Bonang. Sejak awal pekan ini, arus kendaraan…

Danramil Tambakboyo, saat potong tumpeng sebagai tanda dibukanya SPPG Sobontoro, (Assayid/Liputansatu.id).

Pemerintah

Jalankan Program Makan Bergizi Gratis, SPPG Sobontoro Tuban Resmi Beroperasi

Pemerintah | Daerah | Rabu, 5 November 2025 - 20:23 WIB

Rabu, 5 November 2025 - 20:23 WIB

TUBAN — Dukungan terhadap program nasional Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digagas Presiden Prabowo Subianto terus mengalir hingga ke pelosok daerah. Di Kabupaten Tuban,…

Kepala Bidang Perhubungan DLH-P Tuban, Yuli Imam Isdarmawan saat menyampaikan proyeksi rute jalur wisata dari Terminal Kebonsari ke Masjid Agung Tuban, (Assayid Annazilli/Liputansatu.id).

Pemerintah

PKL di Terminal Kebonsari Merugi, DLH-P Tuban Janji Atur Ulang Skema Shuttle

Pemerintah | Daerah | Peristiwa | Senin, 3 November 2025 - 19:57 WIB

Senin, 3 November 2025 - 19:57 WIB

TUBAN — Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Lingkungan Hidup dan Perhubungan (DLH-P) mengundang paguyuban pedagang kaki lima (PKL) Terminal Wisata Kebonsari untuk mencari solusi…